Kalista Rilis “Kamu” di Akhir April 2016
“Ku terdiam, membisu, saat kau ada di depanku, tak mampu katakan, tak mampu ungkapkan..aku suka kamu…oh kamu…” Itulah sepenggal lirik single terbaru dari Kalista Pratomo yang lebih akrab dipanggil sebagai Kalista, yang sebelumnya muncul dengan lagu berbahasa full english, kali ini kembali hadir dengan menawarkan sebuah lagu yang berjudul “Kamu”, sebuah lagu dengan bahasa Indonesia, […]